E-Government Turki
Turki sendiri merupakan salah satu negara
yang dianggap strategis di dunia dan terletak di kawasan Eurasia, yaitu negara
yang berada di kawasan antara Eropa dan Asia. Nilai strategis Turki juga
ditunjang dengan letaknya yang berada diantara Laut Mediterania dan Laut Hitam.
Negara ini juga merupakan salah satu negara pusat peradaban tertua di dunia
yang hingga saat ini telah dihuni oleh lebih dari 74,5 juta penduduk yang
mayoritas beragama Islam. Negara ini merupakan salah satu anggota PBB. Turki
adalah satu satunya negara islam pertama yang berunding menyertai Uni Eropa,
setelah menjadi anggota koalisi sejak 1963. Turki juga merupakan anggota negara
Industri G20 yang mempertemukan 20 buah ekonomi yang terbesar di dunia.
Manfaat adanya E-Government
disuatu negara sangat penting disamping untuk perbaikan kualitas pelayanan
pemerintah terhadap masyarakat umum juga untuk meningkatkan transparansi,
kontrol dan akuntabilitas penyelenggaraan pemerintah yang nantinya diharapkan
dapat menjawab persoalan persoalan yang terjadi di masyarakat. Prinsip
E-Government memang sudah diterapkan diberbagai negara baik negara maju atau
sedang berkembang, tak terkecuali di Turki. Dalam upaya untuk memenuhi tuntutan
dan kebutuhan masyarakat setempat dengan cara yang paling efektif, transisi ke
sistem di mana pemerintah daerah menyediakan layanan mereka dalam lingkungan
elektronik menghasilkan hasil yang positif bagi karyawan dan warga. Di Turki,
perkembangan penting telah diamati dalam hal ini. Bahkan, masalah ini
ditekankan dalam rencana pembangunan lima tahun kedelapan dan ruang lingkup
diperpanjang di kesembilan rencana pembangunan lima tahun.
Selama ini kita hanya mengetahui
bahwa negara Turki merupakan negara anggota G20 yang juga menggunakan
E-Government sebagai konsep untuk mempermudah stabilitas pemerintahannya, Namun
yang patut kita ketahui, bahwa Turki sudah mengembangkan konsep E-Government
ini sejak sekitar tahun 1998 tercatat di dalam laporan Egovernment Factsheets :
Egovernment in Turkey 2014 bahwa “Initiated in 1998, the Internet tax project
of the Ministry of Finance “VEDOP‟ is one of the first eGovernment projects.
VEDOP started as a country-level automation project for tax offices by the
Ministry of Finance. The central population management system “MERNIS‟ is
initiated in 1998.
Intinya karya E-Government
pertamanya adalah “VEDOP” dan “MERNIS” . VEDOP dalah sebuah proyek untuk
pengelolaan pajak lewat internet oleh Kementrian Keuangan Turki. Dimana VEDOP
mulai menjadi proyek otomatisasi tingkat negara pada kantor pajak. Sedang kan
MERNIS adalah semacam database yang digunakan sebagai ID Card penduduk Turki
yang dimulai pada tahun 1998. Sedangkan proses entri data untuk sekitar 120
juta orang selesai pada tahun 1999. Pelaksanaan dimulai pada tahun yang sama ,
di mana setiap warga negara Turki diberikan nomor ID 11 digit yang unik. Negara
Turki termasuk negara yang sangat aktif dalam mengembangkan inovasi inovasi
baru yang berkaitan dengan EGovernment terbukti dengan Infrastruktur E-Government
yang telah dibuat seperti portal layanan E-Government, jaringan yang mudah di
akses dan aplikasi yang aman bagi publik. Misalnya seperti yang telah
dijelaskan diatas seperti E-Identification/E-Authentication,E-Procurement,
Knowledge Management,E-Taxation. E-Legisilation, e-Business.
Website official e-government di Turki
sendiri menurut saya memiliki tampilan yang menarik, memiliki banyak fitur dan
informatif. Pertama-tama di website terdapat opsi citizen/non- citizen. Dimana
untuk seseorang yang bukan berasal dari turki itu bisa sangat membantu karena
kita diarahkan langsung oleh websitenya secara khusus agar tidak kebingungan.
Fitur Bahasa juga bisa otomatis menjadi Bahasa Inggris. Terdapat fitur lainnya
seperti e-services, institutions, municipalities, companies, universities. Anda
dapat memanfaatkan ribuan e-services yang dilayani oleh ratusan institusi
secara aman dengan menggunakan infrastruktur e-Government Gateway, sehingga
Anda dapat menghemat waktu dan uang Anda. Anda dapat mengakses informasi,
dokumen atau formulir aplikasi dengan cepat dengan menggunakan alternatif di
halaman ini.
Berikut beberapa kategori e-services yang disediakan oleh e-government Turki :
Justice, General Information, Health, Traffic and Tansportation, Environment, Argriculture and Livestock, Social Security and Insurance, Taxes, Fees and Fines, Government and Legislation, Business and Career, Complaints and Information, Education, Personal Information, Telecomunication, etc.
Tidak berhenti disitu juga E-Government di Turki juga
memberikan layanann untuk masyarakat dan untuk bisnis.
Ada 12 Layanan eGovernment untuk masyarakat yakni sebagai
berikut :
·
Income taxes: declaration, notification of
assessment
·
Job
search services by labour offices
·
Social
security benefits
·
Personal
documents: passport and driver‟s licence
·
Car
registration (new, used, imported cars)
·
Application for building permission
·
Declaration to the police (e.g. in case of
theft)
·
Public libraries (availability of catalogues,
search tools)
·
Certificates (birth and marriage): request and
delivery
·
Enrolment in higher education/university
·
Announcement of moving (change of address)
·
Health related services (interactive advice on
the availability of services in different hospitals; appointments for
hospitals)
Dan 8 layanan untuk Bisnis :
· Social contributions for employees
· Corporate tax: declaration, notification
· VAT: declaration, notification
· Registration of a new company
· Submission of data to statistical offices
· Customs declarations
· Environment-related permits (incl. reporting)
· Public procurement
Sumber : https://repository.unmul.ac.id/
Aw keren sekali dan sangat bermanfaat, terimakasih.
BalasHapus